Selasa, 03 Mei 2011

E-learning

Saat ini elektronik learning (e-learning) sudah menjadi satu sarana alternatif dalam proses pembelajaran. Hampir setiap perguruan tinggi telah memiliki web e-learning sebagai sarana pendidikan terhadap masyarakat, sarana komunikasi antar siswa maupun siswa dengan guru, hingga elearning yang tidak saja sekedar pelengkap akan tetapi juga telah mampu menggantikan proses pendidikan di dalam kelas.( Empy Effendi, 2005)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar